8 'Superfood' yang Wajib Ada di Dapur, Tubuh Bugar dan Cegah Penyakit
Daftar Isi
- 1. Chia seed
- 2. Teh hijau
- 3. Bawang putih
- 4. Minyak zaitun
- 5. Kunyit
- 6. Telur
- 7. Kacang-kacangan
- 8. Jahe
Sejumlah bahan panganmemang wajib ada stoknya di dapur. Selain itu, jangan lupa untuk menyediakan beberapa 'superfood' berikut demi menjamin kesehatan tubuh. Apa saja?
Meski tidak diakui secara nutrisi, ada istilah 'superfood' yang disematkan pada beberapa bahan pangan yang dinilai kaya gizi. Karena kandungan gizinya, makanan tersebut mendatangkan beragam manfaat kesehatan.
Berikut beberapa 'superfood' yang patut dimiliki di setiap rumah tangga dan selalu tersedia di dapur.
ADVERTISEMENT
SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT
Melansir dari Real Simple, teh hijau memiliki khasiat antiperadangan dan meningkatkan daya tahan tubuh. Menurut riset, teh hijau pun mampu melindungi otak dari dampak penuaan.
Pilihan Redaksi
|
3. Bawang putih
Bawang putih merupakan salah satu bumbu yang vital dalam masakan Indonesia. Sebenarnya menambah stok bawang putih sah-sah saja melihat manfaatnya buat kesehatan.
Bawang putih dapat menurunkan risiko penyakit jantung dan membantu meningkatkan daya tahan tubuh.
4. Minyak zaitun
Minyak zaitun khususnya virgin olive oilkayak disimpan di dapur. Kandungan asam lemak tak jenuh tunggal pada minyak zaitun bisa membantu mengurangi peradangan. Selain itu terdapat kandungan polifenol, vitamin E dan K.
Minyak zaitun bisa dimanfaatkan sebagai dressingsalad, saus untuk sayuran panggang atau sourdough.
5. Kunyit
Rempah juga termasuk superfoodsalah satunya kunyit. Kunyit tinggi akan kandungan antioksidan. Tak hanya sebagai bumbu masakan, kunyit bisa membantu mengurangi radang gejala sendi, mencegah Alzheimer dan kanker serta meringankan masalah pencernaan.
6. Telur
Sebagian besar orang memiliki persediaan telur untuk memenuhi kebutuhan protein. Selain itu, telur juga dinilai mudah diolah jadi berbagai menu makanan.
Melansir dari Healthline, telur tak hanya menawarkan protein tapi juga vitamin B, kolin, selenium, vitamin A, zat besi dan fosfor.
7. Kacang-kacangan
![]() |
Kacang-kacangan kaya akan serat, protein dan lemak sehat. Riset menemukan bahwa konsumsi kacang-kacangan mampu memberikan perlindungan terhadap penyakit jantung.
Jenis kacang yang umum dikonsumsi antara lain, almond, pistachio, kacang mete, walnut dan kacang tanah.
8. Jahe
Jangan lupa stok jahe. Rempah satu ini digunakan baik untuk masakan maupun pengobatan untuk berbagai masalah kesehatan. Merasa tidak enak badan atau perut tidak nyaman? Cukup minum air rebusan jahe.
[Gambas:Video CNN]
(els/isn/asr)(责任编辑:知识)
- Mengintip Tren Makeup di Korea, Apa Bisa Diaplikasikan di Indonesia?
- 东京艺术大学映像研究科详细解析
- Daftar Potongan Vonis 4 Terdakwa Pembunuhan Brigadir J
- 5 Cara Menyimpan Daging Kurban agar Tahan Lama di Kulkas
- Kominfo Blokir 846.047 Situs Judi Online
- Jeje Govinda dan Adik Kandung Raffi Ahmad Langsung Nyaleg di Jawa Barat Setelah Resmi Gabung PAN
- Jual Rendang Babi, Pemilik Babiambo Beberkan Alasan Pemberian Nama Bernuansa Padang
- 风景园林设计出国留学需要满足哪些申请要求?
- PAN Sebut Arah Politik Partainya Disesuaikan Melalui Erick Thohir
- Layanan Pembayaran Nontunai Bank DKI Merambah ke Rumah Sakit, Bisa Buat Bayar Tagihan
- Edhy Prabowo Resmi Jadi Tersangka, KPK Amankan Bukti Jam Rolex hingga Tas Hermes
- MA Pastikan Tak Ada Intervensi dalam Putusan Kasasi Sambo Cs
- Keutamaan Puasa Nisfu Syaban yang Istimewa
- Sadis! Rampas HP dan Uang Rp 500 Ribu, 4 Begal Bacok Sopir Boks di Bekasi
- Rutin Konsumsi Telur Menurunkan Risiko Mati Muda, Bikin Umur Panjang
- Ayah Seharusnya Jadi Pembuat Aturan untuk Anak
- Ini Daftar Menteri dan Wakil Menteri Presiden Jokowi yang Maju Nyaleg di Pemilu 2024
- Ini Daftar Menteri dan Wakil Menteri Presiden Jokowi yang Maju Nyaleg di Pemilu 2024
- Franck Muller Luncurkan Jam Tangan Edisi Solana, Harganya Capai Rp350 Juta
- Calon Haji Asal Pasar Minggu Meninggal Dunia Tak Lama Setelah Mendarat di Bandara Madinah